Description
Kami menerima pesanan snack/kue dan aneka jajanan serta nasi kotak untuk menu tajil (buka puasa) di bulan Ramadhan.
Di bulan suci Ramadhan banyak sekali acara untuk meramaikan suasana Ramadhan. Yang paling banyak event di bulan Ramadhan adala acara berbuka bersama. Karena bulan Ramadhan adalah bulan penuh berkah, selain berpuasa menyediakan tajil Ramadhan bagi yang berpuasa juga akan mendapatkan pahala yang banyak.
Catering kami menyediakan nasi box, snack box bisa dipesan sebagai pemberian bantual sosial untuk Yayasan yatim piatu / acara sosial / acara keagamaan / pengajian / juga acara sosial pembagian tajil gratis di masjid – masjid kampung/di perempatan lampu merah / di kampus / di sekolah / di yayasan sosial.
Untuk tajil puasa biasanya disediakan kue-kue yang manis untuk sekedar membatalkan puasanya, baru setelah shalat magrib orang makan nasi. Karena kuenya disediakan untuk tajil bagi yang berpuasa sebaiknya sediakan pilihan kue yang berkualitas, sehat, enak, higienis, lezat, dan tentunya tampilannya menarik.
Bagi Anda yang tidak mau ribet untuk urusan menyediakan tajil, Anda bisa memesan dan mempercayakan kepada kami. Kami menyediakan berbagai pilihan menu kue/snack yang dijamin aman dan sehat yang dibuat baru dan berbahan pilihan dengan rasa yang enak.
Silakan memesan minimal 2 hari sebelumnya, kami siap menerima dan mengantarkan ke tempat Anda sesuai bugjet dan menu pilihan Anda.
Menu snack Tajil Ramadhan diantaranya :
A. Aneka kolak :
- Kolak pisang
- Kolak biji salak
- Kolak labu
- Kolak candil
- Kolak ubi
- Kolak Campur
- Singkong Thailand
B. Aneka Bubur :
- Bubur kacang hijau
- Bubur sumsum
- Bubur
C. Aneka Snack Pastel :
- Pastel Daging Sapi Rp. 3.500,-
- Pastel Daging Ayam Rp. 2.500,-
- Pastel Campur + Telur Rp. 3.000
- Pastel Campur Rp. 2.500,-
- Pastel Sayur 2.500,-
- Pastel Sayur + telur 2.500, –
- Arem Arem Hati Ayam Bakso Telur Rp. 3.000,-
- Arem Arem Hati Ayam Rp. 3.000,-
- Arem Arem Daging Sapi Bakso Telur Rp 3.500,-
- Arem Arem Daging Sapi Rp. 3.500,-
- Arem Arem Bakso Telur Rp. 2.500,-
- Arem Arem Ayam Rp. 2.500,-
E. Aneka Snack Resoles
- Resoles Ayam Rp 2.500,-
- Resoles Telur Rp 2.000,-
- Resoles Sayur Rp 2.000,-
- Resoles Campur Rp 2.000,-
- Resoles
F. Aneka Snack Sosis
- Sosis Daging Sapi Rp 3.000,-
- Sosis Daging Ayam Rp 2.500,-
- Sosis Mini Rp 2.500,-
- Sosis Solo Rp 3.000,-
G. Aneka Snack Martabak
- Martabak Daging Sapi Rp 3.000,-
- Martabak Telur Puyuh Rp 2.500,-
- Martabak Daging Ayam Rp 2.500,-
- Martabak Sayur Rp 2.500,-
- Martabak Pisang Rp 2.500,-
H. Aneka Snack Kroket
- Kroket Daging Sapi Rp 3.000,-
- Kroket Daging Ayam Rp 2.500,-
- Kroket Campur Rp 2.000,-
- Kroket Telur Puyuh Rp 2.500,-
- Kroket kentang
- Kroket singkong
I. Aneka Snack Sus
- Sus Rogout Telur 1/2 = Rp 3.500,-
- Sus Rogout Telur Rp 3.500,-
- Sus Rogout Ayam Rp 3.000,-
- Sus Rogout Rp 2.500,-
- Sus Ayam Rp 3.500,-
- Sus Buah Rp 2.500,-
- Sus Potong Rp 3.500,-
J. Aneka Snack Tahu Isi
- Tahu Isi Daging Sapi Rp 3.000,-
- Tahu Isi Daging Ayam Rp 2.500,-
- Tahu Isi Bakso Rp 2.500,-
- Tahu Isi Telur Puyuh 2000,-
- Tahu Isi Sayur Rp 2.000,-
- Tahu Isi Udang Rp 3.000,-
K. Aneka snack lain
- Manalagi Daging Sapi Rp 3.000,-
- Manalagi Daging Ayam Rp 2.500,-
- Lumpia Sayur Dan Ayam Rp 2.500,-
- Lumpia Sayur Dan Telur Puyuh Rp 2.500,-
- Lumpia Sayur Rp 2.000,-
- Pisang coklat Rp 2.500,-
- Pisang aroma Rp 1.500,- sd Rp 2.500,-
- Pie Buah Rp 2.500,-
- Miesoa Rp 2.000,-
- Kekres Rp 2.000,-
L. Jajanan tradisional :
- Getas Rp 2.500,-
- Hula-hula Rp 2.000
- Legomoro Daging Sapi Rp 3.000,-
- Legomoro Daging Ayam Rp 2.500,-
- Mento Daging Sapi Rp 3.000,-
- Mento Daging Ayam Rp 2.500,-
- Jadah Manten Daging Sapi Rp 3.000
- Jadah Manten Daging Ayam Rp 2.500,-
- Nogosari Rp 2.000,-
- Lopis Rp 2.000,-
- Klenyem / Cemplon Rp 2.000,-
- Semar mendhem Rp 2.500,-
- Putri Mandi Rp 2.000,-
- Koeko Apel Rp 2.500,-
- Talam Rp 2.500,-
- Jongkong Rp 2.500,-
- Lapis Rp 2.500,-
- Klepon Rp 2.500,-
- Songgo Buwono Rp 4.500,-.
- Lemper Daging Sapi Rp 3.000,-
- Lemper Daging Ayam Rp 2.500,-
- Bika Ambon Rp 2.500,-
- Agar Crystal Rp 2.000,-
- Macam Kletikan Rp 1.500,-
- Meniran Rp 2.500,-
- Serabi Solo Rp 2.500,-
- Klemet Rp 2.000
- Monte Rp 2.500,-
M. Aneka Camilan Kacang ;
- Kacang Telor Rp 2.500,-
- Kacang Bawang Rp 2.500,-
- Kacang Pedas Manis
- Kacang Jepang
- Kacang Open
- Kacang Kulit Rebus
- Kacang Kapri/hijau
- Kacang campur
- Kacang Atom
- Kacang Mete Rp 3.000,-
N. Aneka Roti / Cake / Roll
- Roti Kacang Coklat Rp 14.000,-
- Roti Kacang / Coklat / Blueberry / Strowberry Rp 12.000,-
- Roti Pisang Fla Rp 14.000,-
- Roti Pisang Coklat Rp 14.000,-
- Roti Pisang Fla Keju Rp 17.000,-
- Roti Pisang Untir Rp 3.000,-
- Roti Ayam Rp 2.500,-
- Poding Pisang/ Tape Rp 2.000,-
- Roll Terang Bulan Rp 3.000,-
- Roll Cake Halus Rp 2.500,-
- Roll Cake Biasa Rp 2.000,-
- Roll Mini Coklat Rp 2.500,-
- Roll Keju Rp 3.500,-
- Roll Black Forest Rp 3.500,-
- Brownies / Layer Rp 3.000,-
- Mandarin Kismiss Rp 3.000,-
- Mandarin Rp 2.500,-
- Marmer Rp 2.500,-
- Cake Keju Rp 3.000,-
- Cake Coklat Rp 3.000,-
- Cake Pandan Rp 2.500,-
- Mandarin Pandan Rp 3.000,-
- Cake Ager Rp 2.500,-
- Brownies Slice Oven/ Kukus Rp 3.000,-
- Zebra Cake Rp 2.500,-
- Nastar Rp 2.500,-
- Chiffon Cake Rp 2.500,-
- Cake Tape Cup Rp 2.500,-
- Cake Tape iris Rp 2.500,-
- Chiffon cake tape Rp 40.000,-
- Caramel Cake Rp 2.500,-
- Bolu kukus Rp 2.500,-
Reviews
There are no reviews yet.